Minggu, 04 April 2021

Puisi : Moderenisasi

 

Moderenisasi mengubah tampilan masa kini

Yang awalnya jadul menjadi gaul

Yang awalnya kampung menjadi moderen

Yang awalnya kolot menjadi kekinian

Yang awalnya santun menjadi biadab

Yang awalnya agamis menjadi skepti

Yang awalnya jilbab jadi you can she

Yang awalnya sosial jadi individual

 

Moderenisasi mengubah tampilan masa kini

Yang waras jadi gila

Yang ikhlas jadi khianat

Yang agama jadi politik

Yang damai jadi tikai

Yang rukun jadi tawur

 

Semua di rubah oleh moderenisasi

Sangat gampang mereka mengubah manusia masa kini

Bagaikan membolak-balikan tangannya orang yang tak bergengsi

Mereka sakan-akan menjadi budak moderenisasi

 

Seandainya manusia berfikir logis

Moderenis bukan ajang untuk menjadi anarkis

dengan itu pula mereka melawan insting yang intuitis

Tak ubahnya manusia beryopeng iblis

Iblis yang sangat anarkis

Iblis yang menjadi pengingkar dari kalangan agamis

Bahkan sangat ironis

Kaum agamis yang seharusnya berlaku etis

Sekarang berubah menjadi iblis

 

OH TUHAN IRONIS SEKALI KEHIDUPAN INI........

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Perbaikan Akidah Menurut Ibnu Rusyd: Pemikiran yang Relevan Hingga Kini

 Akidah atau keyakinan adalah hal mendasar yang membentuk identitas spiritual dan pandangan hidup seseorang. Dalam sejarah pemikiran Islam, ...